Alasan Kenapa Pintu UPVC Menjadi Pilihan Anda

Pintu merupakan salah satu hal penting dalam sebuah bangunan. Pintu harus memiliki desain yang sederhana namun memiliki fungsionalitas tinggi. Schuller UPVC telah mengkembangkan sebuah pintu yang ringkas, kuat dan tahan lama. Disisi lain pintu UPVC juga memiliki beberapa keunggulan yang dapat menunjang keindahan hunian anda. UPVC merupakan material turunan dari plastik yang telah melalui proses panjang dalam pengembangannya, material ini memang dirancang dengan sedemikian rupa untuk menjadi bahan utama kusen. Selanjutnya pintu UPVC juga memiliki beberapa keunggalan. Berikut kami akan memberikan kenapa anda harus memilih UPVC sebagai bahan material pintu anda.

Keunggulan Pintu UPVC

1. Resistensi Terhadap Cuaca Tinggi

Pintu dengan material upvc ini tahan terhadap api, meski pasti tidak sekuat material kusen alumunium. Dengan kusen berbahan UPVC ini dapat menghambat penyebaran api, karena UPVC memiliki kemampuan yang tinggi terhadap panas, dan tidak akan menyebabkan api semakin besar.

Apabila api saja dapat di redam dengan UPVC apalagi sinar matahari? Inilah keunggulan bahan uPVC, material ini memiliki durabilitas yang tinggi apabila terkena sinar matahari dengan intens yang sangat tinggi. Jadi, pintu ini sangat direkomendasikan buat digunakan selaku pintu outdoor ataupun teras rumah. Pintu tipe ini tahan terhadap api, meski pasti tidak sekuat pintu metal. Ketahanan panas ini menjadikan nilai positif buat menghindari rumah Kamu dari kebakaran yang lebih besar, karena pintu memiliki sifat yang dapat menahan laju api lebih besar lagi.

Supplier uPVC Berkualitas
Kelebihan Material UPVC

2. Perawatan Mudah

Dengan material yang sudah di kembangkan untuk menjadi kusen pengganti bahan material lain seperti kayu. UPVC ini telah di rancang untuk menutup kekurangan yang di miliki bahan material lain yang sudah ada sebelumnya. Kayu memiliki tingkat perawatan yang tinggi, seperti harus di lakukan cat pada beberapa tahun. Namun UPVC ini hanya membutuhkan hal hal sederhana dalam perawatan, contohnya lap dan air sabun. Hanya dengan peralatan sederhana dapat mengembalikan peforma anda menjadi lebih indah serta lebih mudah.

3. Tingkat Kekuatan Tinggi

UPVC merupakan bahan pengganti bahan material yang sebelumnya sudah ada, sehingga UPVC memiliki tingkat kekuatan yang tinggi. Dengan beberapa penilitian yang panjang, sudah teruji kalau uPVC lebih tahan terhadap benturan. Apalagi dalam suatu percobaan, sudah teruji kalau uPVC sanggup menahan beban seberat 100N, ataupun kurang lebih 10 kilogram.

Sebagian orang apalagi sudah berupaya meletakkan pintu uPVC di tanah serta melindasnya dengan mobil. Hasilnya, uPVC cuma nampak baret tanpa terdapat kerusakan yang signifikan

Ini membuat pintu berbahan uPVC begitu diminati sebab pastinya membagikan keamanan ekstra. Apabila Kamu menggunkan pintu kayu, hingga masih terdapat mungkin maling mencongkel pintu memakai linggis ataupun semacamnya. Perihal ini hendak membuat sambungan kunci serta lembaran kayu jadi rusak serta pintu dapat terbuka dengan gampang.

Selanjutnya bagaimana dengan material uPVC? Pada bagian pintu sudah memiliki tingkat yang rigid yang sangat tinggi. Dengan beberapa kekuatan yang sudah di jelaskan, maka akan memberikan jaminan bagi anda. Jadi, keamanan merupakan suatu nilai tambah pada pintu berbahan uPVC.

Pintu Kaca UPVC Kedap Suara

UPVC atau di sebut unplasticized Polyvinyl Chloride merupakan salah satu material yang sangat cocok di jadikan sebagai kusen pada rumah anda. UPVC di kenal memiliki desain yang kokoh dan kuat, sehingga tampilan rumah anda akan terlihat elegan dan berkelas. Bahan UPVC ini juga memiliki beberapa keunggulan, salah satu nya adalah dapat mereduksi suara kebisingan pada sebuah ruangan hingga 20 desible. Selanjutnya kami akan memberikan penjelasan mengenai mengapa kusen ini dapat mereduksi suara.

1. Teknologi Double Seal

Ini merupakan terobosan yang kami lakukan agar seluruh hunian yang menggunakan UPVC dapat langsung merasakan hasilnya. Seal ini di pasang pada sisi bagian luar pintu dan sisi bagian dalam. Dengan seal ini dapat mereduksi suara dengan baik hingga 20 desibel. Lalu seal ini juga berfungsi untuk menahan laju air pada bagian kusen, sehingga ruangan anda akan bebas suara bising dan rembes air.

Teknologi Double Seal
Teknologi Double Seal

2. Struktur Rongga di Bagian Dalam UPVC

Rongga ini berfungsi untuk dapat mereduksi panas dan suara. Sehingga suara atau panas yang di hasilkan tidak langsung bersentuhan dengan sisi bagian luar atau dalam. Selanjutnya dengan rongga ini akan mengisolasi suara dan panas terlebih dahulu sebelum menyentuh permukaan dalam ruangan. Dengan bahan UPVC ini akan menjadikan pintu anda menjadi lebih indah dan menarik.

3. Multipoint Lock System

Pintu yang di kembangkan oleh Schuller UPVC ini di lengkapi dengan sistem multipoint lock. Sistem ini dapat mengunci 4 sisi pada bagian dalam pintu, sehingga kemanan pada ruangan anda akan terjaga secara maksimal. Dengan kombinasi double seal dan sistem multipoint lock ini dapat memaksimalkan kemanan dan kenyamanan pada rumah anda.

4. Struktur Di Perkuat Dengan Besi Galvanis

Pada bagian dalam UPVC ini telah di lengkapi besi galvanis yang di lapisi anti karat, sehingga kusen anda akan terjaga kualitas nya seiiring dengan masa pemakaian anda. Selanjutnya besi galvanis ini akan memperkuat struktur dalam UPVC ini.